Kamis, 22 Juli 2010

AGAR PENGUNJUNG BETAH DI BLOG KITA

Sebelumnya saya pernah membahas cara agar blog cepat ditemukan google.Kali ini saya ingin membahas bagaimana agar pengunjung blog betah di blog kita dan mau berkunjung kembali ke blog kita di lain waktu.Terinspirasi dari blognya Kang Rohman http://kolom-tutorial.blogspot.com menurut saya yang paling dominan penyebab pengunjung betah pada sebuah blog yaitu:



1. KONTEN YANG BERKUALITAS DAN BANYAK.

Pengunjung tentunya tidak betah pada satu blog yang kontennya tidak menarik dan sedikit.



2.DESAIN BLOG YANG MENARIK.

Seperti saya kalau kebetulan singgah pada blog yang desainnya menarik sedap dipandang mata saya pun selalu ingin kembali mampir ke blog itu.



3.LOW PAGE SIZE.

Saya pun malas dan kapok membuka sebuah situs yang ukuran halamannya gede,mungkin kalau pengguna PC gak ada masalah,bagi pengguna opera mini tentu bermasalah.Coba lihat blog kolom-tutorial.blogspot.com walaupun blog pake PC ukuran halamannya low size.



Setuju gak ???????

Tidak ada komentar:

Posting Komentar